Laman

Rabu, 29 September 2010

Efek Psikologis Facebook bagi Kesehatan Mental



Beberapa waktu lalu muncul laporan mengenai tanda-tanda orang kecanduan Facebook atau situs jejaring sosial lainnya, misalnya Anda mengubah status lebih dari dua kali sehari dan rajin mengomentari perubahan status teman. Anda juga rajin membaca profil teman lebih dari dua kali sehari meski ia tidak mengirimkan pesan atau men-tag Anda di fotonya.

Senin, 27 September 2010

Handphone Bagi Kehidupan Remaja

Remaja dan Handphone


Kehadiran telepon seluler (ponsel) atau Handphone telah merubah kehidupan manusia. Jarak selama ini dituding menjadi biang keladi kesulitan itu, tidak kuasa lagi menghalangi. Sebagian besar remaja zaman sekarang merasa dirinya sangat tergantung pada Handphone. Menurutnya, kehadiran ponsel sangat membantu kemudahan hidup, komunikasi. Tujuan kemudahan hidup itu pula yang memaksa dirinya memutuskan menggunakan ponsel beberapa tahun silam. Alasannya biar bisa berkomunikasi dengan mudah.

Seputar Dunia Ospek

Saya akan menuliskan artikel tentang OSPEK, Semoga ini menjadi pembelajaran dan sekaligus bermanfaat bagi kita semua, agar kegiatan Ospek benar-benar dilakukan dengan cara yang edukatif. bukankah akan lebih bijak jika kita mau belajar dan terus belajar agar apa yang telah kita lakukan, akan lebih baik lagi kedepannya.

Minggu, 26 September 2010

Jangan Remehkan Kekuatan Imajinasi Anda

Pembaca, janganlah meremehkan imajinasi. Imajinasi bukanlah sebuah gambaran kosong atau angan-angan tanpa isi. Sejarah telah membuktikan banyak tokoh terkenal menjadi besar berkat imajinasinya yang luar biasa. Imajinasi ternyata mempunyai kekuatan. Einstein pernah mengatakan " Energi mengikuti imajinasi" tentu saja Einstein serius dengan ucapannya.Apalagi Einstein mengamini hukum kekekalan energi.Dia sendiri mengaku telah membuktikannya saat dia ditanya bagaimana dia mampu menghasilkan begitu banyak teori spektakuler, dia menjawab imajinasinyalah yang menjadi salah satu bahan bakar dari idenya itu.